Modul 2.3
Modul 2.3 membahas tentang Coaching Untuk Supervisi Akademik
Poin Tugas
Selama menjadi guru, tentunya pembelajaran Anda pernah diobservasi atau disupervisi oleh kepala sekolah Anda. Bagaimana perasaan Anda ketika diobservasi? Ceritakan pengalaman Anda saat observasi dan pasca kegiatan observasi tersebut. Menurut Anda, bagaimanakah proses supervisi akademik yang ideal yang dapat membantu diri Anda berkembang sebagai seorang pendidik? Menurut Anda, jika Anda saat ini menjadi seorang kepala sekolah yang perlu melakukan supervisi, dimana posisi Anda sehubungan dengan gambaran ideal di atas dari skala 1 s/d 10? Situasi belum ideal 1 dan situasi ideal 10. Aspek apa saja yang Anda butuhkan untuk dapat mencapai situasi ideal itu?
Tautan Tugas - Klik Disini
Coaching untuk supervisi akademik
Konsep Coaching secara Umum dan Konsep Coaching dalam Konteks Pendidikan
Paradigma Berpikir dan Prinsip Coaching
Kompetensi Inti Coaching dan TIRTA sebagai Alur Percakapan Coaching
Supervisi Akademik dengan Paradigma Berpikir Coaching
Tautan Tugas - Klik Disini
Poin Tugas
Ruang Kolaborasi Modul 2.3 - Sesi Praktik
Mempraktikkan alur percakapan coaching TIRTA
Melakukan refleksi terhadap praktik percakapan coaching yang telah dilakukan dengan sesama rekan CGP
Poin Tugas
"Praktik coaching dengan CGP lain untuk membantu mengembangkan area kompetensi coaching pada konteks pembelajaran atau keseharian CGP"
Tautan Video Kelompok 1 (Bu Titin, Bu Vuri, Bu Marul) - Download Disini
Tautan Video Kelompok 2 (Bu Tri, Bu Setiyarini, Pak Deni) - Download Disini
Poin Tugas
Setelah memaknai konsep dalam materi di modul 2.3 ini, pertanyaan yang masih muncul di benak saya adalah:
Bagaimana mengembangkan kemampuan diri dalam membuat pertanyaan berbobot agar coache bisa mengeluarkan ide dengan baik dan menemukan solusi yang sesuai
Poin Tugas
Buatlah sebuah kesimpulan dan refleksi yang disajikan dalam bentuk media informasi.
Bacalah pertanyaan-pertanyaan ini untuk membantu Anda membuat kaitan tersebut:
Bagaimana peran Anda sebagai seorang coach di sekolah dan keterkaitannya dengan materi sebelumnya di paket modul 2 yaitu pembelajaran berdiferensiasi dan pembelajaran sosial dan emosi?
Bagaimana keterkaitan keterampilan coaching dengan pengembangan kompetensi sebagai pemimpin pembelajaran?
Tautan Tugas - Klik Disini
Poin Tugas
CGP mempraktikkan rangkaian supervisi akademik dalam pembelajaran dengan menggunakan paradigma berpikir coaching dan melakukan refleksi terhadap praktik supervisi akademik tersebut.
Tautan Tugas - Klik Disini